Paket Telpon Murah Kartu As 2017
Paket Telpon Kartu As Murah, Rp 500 Dapat 20 Menit | Pada kesempatan Kali ini saya akan membagikan kepada anda cara mendaftar paket telpon murah dari kartu As. Dengan paket ini anda akan mendapatkan bonus telpon sebesar 25 menit dengan pulsa hanya Rp.500. Kuota 20 menit tersebut tentunya sudah sangat banyak dengan potongan pulsa yang terbilang sangat sedikit, jika dibandingkan harus menelpon dengan tarif normal selama waktu itu pasti pulsa yang anda gunakan akan lebih banyak hilang.

Untuk terdaftar paket ini, anda terlebih dahulu harus terdaftar pada paket Jagoan Serbu. Untuk mendaftar paket jagoan serbu anda bisa mengaksesnya melalui??*100#, pilih 2 (Paket Tarif), lalu pilih 2 (Jagoan Serbu), kemudian 1 (Daftar). Tunggu sampai sms balasan masuk (Saat mendaftar paket tersebut Anda akan dikenakan biaya Rp 1000).
Paket Telpon Murah Kartu As 2016
Cara Pertama:
- Dial ke *232#
- Pilih Paket Hemat
- Lalu pilih?Hemat Telponan (KartuAs)
- Setelah itu anda akan diberikan 2 pilihan: 1.Telponan Siang, dan 2.Telponan Malam. Pilih sesuai dengan kebutuhan salah satunya sesuai dengan kebutuhan anda.
- Kemudian pilih Daftar Telponan Siang/Malam?.
- Anda akan menerima pesan ?Kamu akan membeli paket 20 menit nelpon ke sesama Telkomsel dari jam 00.00-16.59??, dan Pilih Ya.
- Selanjutnya tunggu SMS balasan atau cek *889# untuk mengetahui jika paket masuk.
Cara Kedua:
- Tulis SMS dengan Format JSS (spasi) 500 (Untuk siang hari) atau JSM (spasi) 500 (Untuk malam hari).
- Lalu kirim SMS ke nomor 2323
- Tunggu SMS balasan bahwa paket 20 Menit nelpon Rp. 500,- telah diaktifkan.
- Ketik *889# untuk mengecek status.